Jumat, 25 November 2011

JAHE MERAH "FAJAR"

EKSTRA JAHE MERAH "FAJAR"

Jahe diperoleh dari rimpang umbi semu tanaman berumpun yang hidup semusim. Konon si pedas ini pertama kali ditemukan oleh Marco polo. Sumber lain menyebutkan jahe berasal dari daratan Asia dan sudah dimanfaatkan oleh bangsa Cina dan India sejak 5000 tahu yang lalu.

Produk Jahe Merah "FAJAR"
Terbuat dari bahan-bahan alami jahe merah yang berkualitas  dan gula putih yang murni, tanpa bahan pengawet dan zat pewarna, sehingga tidak mengakibatkan efek samping.
Produk Jahe Merah "FAJAR" mengutamakan tingkat kemurnian jahe merah 100% dengan proses hygienis dan alami.

Manfaat :
- membantu meningkatkan daya tahan tubuh.
- memperlancar peredaran darah.
- membantu meredakan Flu, Pilek, Batuk.
- membantu meredakan masuk angin. 
- membantu mengatasi pegal, linu, badan meriang.
- mengatasi mual & perut kembung.
- meningkatkan gairah hubungan suami istri.

Sangat baik untuk menghangatkan badan, meningkatkan stamina, mengatasi enjakulasi prematur, anestetiknantikholinesterase, perangsang aktivitas syaraf pusat, merangsang ereksi, merangsang keluar keringat, menguatkan hepar, merangsang keluarsa ASI, merangsang kekebalan tubuh, mencegah kemandulan, memperkuat daya tahan sperma, anti jamur Cadida albican, mencegah proses penuaan, merangsang regenerasi sel kulit dan masih banyak lagi dari faedah jahe merah.

Beberapa Ramuan Jahe Merah

1. Untuk Atasi Rematik
Ramuan 1:
Siapkan jahe merah segar 20 gram, temulawak 20 gram, cabe jawa 20 gram, kumis kucing 30 gram, daun komfrey 30 gram, dan air untuk minum 4 gelas.
Semua bahan dicuci bersih, rajang atau diiris tipis, lalu direbus. Tunggu hingga air rebusan tersisa 2 gelas, kemudian saring.
Minum 2 kali pada pagi dan sore hari, sekali minum 1 gelas. Agar rasanya lebih segar, tambahkan 2 sendok makan madu dan perasan jeruk nipis.
Ramuan 2:
Siapkan jahe merah segar 20 gram, daun dewa segar 30 gram, irisan kering mahkota dewa 20 gram, daun meniran segar 30 gram, daun sendok 30 gram, dan air untuk minum 4 gelas. Semua bahan dicuci bersih, diiris atau dirajang kecil-kecil, lalu direbus. Tunggu hingga air rebusan tersisa 2 gelas, kemudian saring.
Minum 2 kali sehari pada pagi dan sore hari, sekali minum 1 gelas. Bila suka, tambahkan madu.

2. Untuk Atasi Keropos Tulang

Siapkan jahe merah segar 20 gram, kacang hijau 30 gram, biji cengkih 10 gram, kapulaga 10 gram, merica 15 gram, kayumanis 20 gram, dan air 4 gelas.
Bahan-bahan dicuci bersih dan dilumatkan atau dimemarkan. Rebus hingga air rebusan tersisa 2 gelas, kemudian disaring. Minum 2 kali sehari pada pagi dan sore hari setelah makan. Sekali minum 1 gelas. Agar rasanya nikmat, bisa ditambahkan 2 sendok makan madu.

3. Untuk Atasi Asma

Siapkan jahe merah segar 20 gram, daun sambiloto 30 gram, daun randu 30 gram, daun lampes 20 gram, dan air untuk minum 4 gelas. Semua bahan setelah dicuci bersih, diiris atau dirajang kecil. Rebus hingga air rebusan tersisa 2 gelas, lalu saring.
Minum 2 kali sehari pada pagi dan sore hari setelah makan. Sekali minum 1 gelas. agar rasanya segar, bisa ditambahkan madu dan perasan jeruk nipis.

4. Untuk Atasi Stroke

Siapkan jahe merah 20 gram, mengkudu 40 gram, pule pandak 20 gram, daun dewa 30 gram, daun ciremai 20 gram, air untuk minum 4 gelas. Setelah semua dicuci, dirajang atau diiris. Rebus dengan air 4 gelas hingga air rebusan tersisa 1,5 (satu setengah) gelas, kemudian saring.
Minum tiga kali pada pagi, siang, dan sore setelah makan. Sekali minum _ (setengah) gelas.

5. Menambah Gairah Seks

Siapkan jahe merah 15 gram, gingseng 30 gram, cabe jawa 20 gram, lada hitam 20 gram, air untuk minum 4 gelas. Semua bahan dicuci, direbus hingga air rebusan tersisa 2 gelas kemudian disaring.
Minum 2 kali pada pagi dan sore. Sekali minum 1 gelas. Bisa tambahkan kuning telur 1 butir dan 2 sendok makan madu murni. Aduk hingga merata sebelum diminum.
Catatan: Agar lebih aman, tetaplah berkonsultasi dengan ahli tanaman obat atau ahli penyembuhan herbal. @ Suharso Rahman  (sumber : Kompas cybermedia, 25 Juli 2004)

Produk Jahe Merah Fajar  ini telah mengantongi sertifikat HALAL, LP.POM.MUI.JB.0112024490607, terdaftar di Dinkes untuk jenis usaha IRT Nomor 313327501491.


 
Harga : Rp. 13.500 / Bag Isi 10 Sachet ( belum termasuk bea kirim)

Untuk Pemesanan dapat melalui :
telp   : 021- 99850452 ; 0815-8451-3227
email : www.putra_kemsam@yahoo.com
           www.mayit_aranda@yahoo.com