Kamis, 29 September 2011

Manfaat Buah Manggis

Buah yang satu ini adalah buah yang selalu dibuat untuk teka teki (tebakan).
Buah Manggis (Garcinia Mangostana), buah yang tumbuh didaerah tropis di Asia Tenggara seperti Malaysia, Indonesia, Thailand, Pilippina dan Vietnam, terdiri dari kulit halus tebal berwarna ungu gelap yang dikenal sebagai cangkang dan memiliki isi 4-8 daging buah berbentuk segitiga dan berwarna salju putih. Telah dinyatakan oleh orang banyak bahwa buah manggis sebagai buah tropis yang terbaik dan terkenal sebagai "Queen of the fruit" (Ratu buah).

Manfaat buah manggis yang selama ini kita tidak ketahui, Dalam buah manggis banyak mengandung antioksidan dan nutrisi yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh dan kecantikan. Saat ini buah manggis umum digunakan sebagai suplemen gizi. Untuk opsi natural, kita dapat mengkonsumsi segelas jus manggis untuk dosis harian.Kandungan nutrisi lain yang ada pada buah manggis adalah catechins, polysaccharides, quinones, stilbenes and polyphenols.
  1. Catechins terbukti mengandung lima kali antioksidan dibanding vitamin C
  2. Polysaccharides dan Quinones dikenal sebagai anti bacterial, sehingga dapat melindungi tubuh dari bakteri manapun. Keduanya juga berfungsi sebagai pencegah kanker,
  3. Stilbenes adalah zat mencegah timbulnya aneka jamur yang merugikan tubuh.
Begitu banyak manfaat dari buah manggis antara lain:
  • menyembuhkan peradangan
  • memperkuat sistem kekebalan tubuh
  • menurunkan kolestrol
  • meringankan penyakit asma dan mengatasi sesak nafas
  • meringankan wasir
  • menurunkan darah tinggi
  • menurunkan demam
  • menyejukkan luka pada tenggorokan
  • membentuk tulang dan gigi yang lebih kuat
  • mencegah penyakit gusi dan mengurangi sakit gigi
  • dapat menyembuhkan kerusakan urat saraf
  • membantu menyembuhkan luka
  • meredakan sakit akibat radang sendi dan meringankan sakit akibat carpal tunnel syndrome yaitu penyakit pada pergelangan tangan serta jari akibat adanya tekanan yang sering terjadi pada wilayah tersebut.
  • memperbaiki antarsel
  • membantu sistem getah bening
  • memelihara optimal fungsi kelenjar gondok
  • membantu menurunkan berat badan
  • membantu mencegah kemandulan dan pembesaran prostat
  • menambah energi dan stamina
  • memperlambat penuaan dini
  • menggagalkan kerusakan DNA
  • mengurangi resistansi insulin
  • mencegah kanker
  • mencegah gejala yang berhubungan dengan penyakit lupus
  • membantu mencegah penyakit jantung
  • memperkuat pembuluh darah
  • alat bantu dari sinergi tubuh dan membantu kesehatan otot dan sendi
  • membantu tidur secara alami
  • menurunkan tekanan darah tinggi dan mencegah arteriosclorosis
  • membantu menghentikan diare
  • meringankan peradangan usus besar ataupun kecil dan dapat mencegah penyakit radang usus besar 
  • meningkatkan kemampuan untuk mengatasi stress
  • meringankan gejala monopause
  • meringankan sakit pada otot, ligmen atau tendon (fibromyalgia)
  • meringankan sakit akibat menurunnya kepadatan tulang atau pengapuran (osteoporosis)
  • membantu  mencegah penyakit system syaraf perut
  • dan begitu banyak yang masih mengandung pada buah manggis